DaerahMuratara

Vaksinasi Masal Desa Lesung Batu Muda Mencapai 733 jiwa.

 

Muratara,Info Daerah.com- Desa lesung Batu Muda kecamatan Rawas Ulu kabupaten Musi Rawas Utara Adakan Vaksinasi Masal Untuk warga senin 01/10

Giat Tersebut  diadakan di balai Desa lesung Batu Muda, turut hadir Camat Rawas Ulu (yusnadi) ,Babinsa, kamtibmas,pol Pp,Pemdes, BPD, toko Masyarakat Beserta tim kesehatan.(Puskesmas)

Camat Rawas Ulu ia (yusnadi ) Mengatakan  Pada awak Media info Daerah bahwa vaksinasi Ini Sangat  Penting dan terlebih dulu kami Sosialisasi  kepada  masyarakat Melalui  Sosmed  vidio juga turun lansung Bersama Pemdes.

” pentingnya Vaksin covid 19 sangat  bermanfaat bagi kesehatan dan untuk kekebalan tubuh maka dari itu  kami takhenti  henti meyampaikan kepada masyarakat ,Alhamdulillah  antusias  Masyarakat  Sangat baik Ini terbukti  jumlahnya mencapai 733 orang yang sudah di vaksin ini juga masih bayak  dari  Sekolah Dan masyarakat yang belum sempat  karna waktunya tidak  memungkinkan  insyaallah  besoknya  kita lanjutkan di kecamatan dan Desa lain nya.tuturnya camat.

 

Sementara itu kepala desa lesung Batu Muda yang akrap di sapa pak Zul meyapaikan apa yang di perintahkan oleh pusat agar seluruh masyarakat khusus Desa ini agar mendapatkan Vaksinasi dan alhamdullah antusias warga sangat baik, buktinya jumlah yang sudah terdaftar di desa lesung Batu Muda  mencapai 733jiwa
yang telah mendapatkan Vaksinisasi
Taklupa saya ucapkan terima kasih kepada khususnya pemerintah kabupaten Muratara Maupun pusat.

“Juga saya ucapkan terimakasi kepada pak camat Bersama anggota Babinsa juga kamtibmas
Beserta BPD, Prengakat Desa yang telah ikut berpartisipasi dalam Program vaksin ini “.tutup nya

*Bang Putra

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button